• Home
  • Games
    • Mobile
    • PC
    • Console
  • News
  • Reviews
  • Extras
Efek Revisi
  • 9 May, 2025
  • Home
  • Games
    • Mobile
      10 Game Android Puzzle Offline 2025 Terbaik

      10 Game Android Puzzle Offline 2025 Terbaik

      10 Game Android Perang Dunia 2025 Terbaik

      10 Game Android Perang Dunia 2025 Terbaik

      10 Game Android Racing Terbaik 2025

      10 Game Android Racing Terbaik 2025

      10 Game Open World Anime Offline Terbaik Android

      10 Game Open World Anime Offline Terbaik Android

    • PC
      10 Game PC Terbaik Untuk Dimainkan 100 Jam Atau Lebih

      10 Game PC Terbaik Untuk Dimainkan 100 Jam Atau Lebih

      10 Game PC Gratis Terbaik Untuk Dimainkan

      10 Game PC Gratis Terbaik Untuk Dimainkan

      10 Game PC Terbaru April 2025

      10 Game PC Terbaru April 2025

      10 Game Dengan Replayability INFINITE yang Membuat Tidak Bisa BERHENTI BERMAIN

      10 Game Dengan Replayability INFINITE yang Membuat Tidak Bisa BERHENTI BERMAIN

    • Console
      10 Game Dengan Replayability INFINITE yang Membuat Tidak Bisa BERHENTI BERMAIN

      10 Game Dengan Replayability INFINITE yang Membuat Tidak Bisa BERHENTI BERMAIN

      10 Game Eksplorasi Terbaru dan Terbaik 2024

      10 Game Eksplorasi Terbaru dan Terbaik 2024

      10 Game yang Ternyata Diangkat dari Kisah Nyata

      10 Game yang Ternyata Diangkat dari Kisah Nyata

      10 Momen Time Travel Terbaik dalam Game

      10 Momen Time Travel Terbaik dalam Game

  • News
  • Reviews
  • Extras
  • Follow us
    • Facebook
    • Youtube
    • Instagram
Share
You are reading
Inilah 7 Karakter Paling Menyeramkan di Game Horor yang Akan Buat Kamu Mimpi Buruk!
Home
Extras

Inilah 7 Karakter Paling Menyeramkan di Game Horor yang Akan Buat Kamu Mimpi Buruk!

15 August, 2019 Author Extras
Inilah 7 Karakter Paling Menyeramkan di Game Horor yang Akan Buat Kamu Mimpi Buruk!

Game bertemakan horror memang tidak pernah sepi di pasaran, oleh karena itu para developer game yang mengeluarkan game dengan tema ini berlomba-lomba untuk menciptakan karakter ikonik yang menyeramkan.

Tentu saja, karakter yang sangat menyeramkan dan tidak mudah dilupakan akan menjadi salah satu kunci penting dalam kesuksesan suatu game horor.

Siapa saja karakter-karakter yang dimaksud? Berikut adalah 7 Karakter Paling Menyeramkan di Game Horor.

7. Nemesis (Resident Evil 3: Nemesis)

Karakter Paling Menyeramkan di Game Horor

Karakter yang satu ini adalah villain utama dari Resident Evil 3: Nemesis. Nemesis sendiri adalah Tyrant yang terinfeksi organisme parasit untuk meningkatkan kecerdasannya, setelah itu parasit tersebut akan mengambil alih system saraf Tyrant dan membentuk otak sendiri.

Nemesis memiliki kecerdasan diatas rata-rata, kalian akan sangat kesulitan saat melawannya. Selain memiliki senjata peluncur roket dengan damage yang lumayan besar, Nemesis juga cukup gesit dalam hal menangkap apa yang ia kejar.

Kamu sendiri juga pernah merasakan bagaimana tegangnya dikejar oleh Nemesis kan?

6. Laura (The Evil Within)

Karakter Paling Menyeramkan di Game Horor

Laura memiliki bentuk seperti manusia laba-laba, dirinya merupakan entitas dari Laura Victoriano yang meninggal pada usia 17 tahun karena terbakar di lading gandum. Oleh karena itu, Laura sangat bereaksi dengan keras saat diserang oleh api. Dan yang cukup menyulitkan, Laura kebal dengan peluru.

Laura adalah salah satu karakter paling merepotkan di The Evil Within, jika berhasil ditangkap olehnya maka dipastikan kalian akan mati dengan sekali tebasan.

5. Lisa (P.T)

Karakter Paling Menyeramkan di Game Horor

Karakter ini sebenarnya hanyalah karakter di P.T (Playable Teaser), sebuah interactive teaser atau bisa dibilang merupakan sebuah demo untuk game Silent Hills. Namun sayangnya game ini dibatalkan Konami, dan tidak keluar hingga sekarang ini.

Kendati demikian, Lisa yang menjadi karakter menyeramkan utama di game ini sangat sulit untuk dilupakan oleh siapapun yang terlanjur sudah melihatnya. Diceritakan, Lisa meninggal karena dibunuh oleh suaminya sendiri dan dirinya pun menghantui rumah tersebut.

Dibatalkannya game ini mengundang kekecewaan dari banyak orang, padahal karakter Lisa sudah mampu membuat bulu kuduk siapapun merinding saat melihatnya, bahkan hanya untuk di demo sekalipun.

4. Slashers (Dead Space)

Dalam game Dead Space, Slashers merupakan salah satu karakter menyeramkan yang biasanya paling dihindari oleh pemain. Makhluk yang satu ini bisa menyerang secara tiba-tiba, dan mencabik tubuh targetnya tanpa ampun sesuai dengan namanya.

Slashers sendiri memiliki bentuk tubuh yang mampu menjadi mimpi buruk hingga sulit dilupakan, kulit dan daging yang penuh dengan cabikan serta pisau yang muncul dari telapak tangannya menjadikan Slashers salah satu karakter menyeramkan di dalam game yang cukup ikonik.

3. Crawler (Dead Space 2)

Karakter Paling Menyeramkan di Game Horor

Masih di seri Dead Space, kali ini karakter menyeramkan berikutnya adalah Crawler dari Dead Space 2. Melihat karakter bayi memang menggemaskan ya, namun bagaimana jika karakter bayi tersebut adalah bayi terkutuk? Itulah Crawler.

Untuk sebagian besar orang beranggapan bahwa tidak ada lagi karakter yang lebih seram dibandingkan karakter bayi atau anak yang masih suci dan polos diperlihatkan dengan tampilan yang kelam dan terkutuk.

Visualisasi dari Crawler yang ditampilkan oleh Dead Space 2 cukup membuat mimpi buruk bagi semua orang, menjadikan Crawler sebagai karakter menyeramkan akibat infeksi Necromorph yang wajib kalian hindari saat bertemu dengannya di dalam game.

2. Shibito (Siren: Blood Curse)

Karakter Paling Menyeramkan di Game Horor

Game ini memiliki nuansa Asia yang sangat kental terutama Jepang, merupakan salah satu game menyeramkan yang pernah ada di industri game dan memang diakui oleh para gamers dunia.

Visualisasi ciamik yang disajikan oleh game ini juga nyaris sempurna, mampu membangkitkan suasana yang lebih horor saat memainkannya. Sedangkan karakter paling menyeramkan dari game ini adalah Shibito, yang pada dasarnya sepintas mirip dengan Zombie.

Namun, Shibito bangkit karena kekuatan supernatural. Mereka memiliki tingkat intelegensi yang tinggi, berjalan pelan di kegelapan dan akan membuat jantung kalian berdetak kencang saat melihatnya.

1. Pyramid Head (Silent Hill)

Karakter Paling Menyeramkan di Game Horor

Tahu sendiri kan bagaimana suara seretan pedang dari karakter yang satu ini? Saat sudah mendengarnya, dijamin kalian akan mulai panik dan tidak tenang. Untuk sebagian besar gamers, Pyramid Head adalah karakter yang paling menyeramkan di industri game.

Dengan tampilan penutup kepala aneh berbentuk segitiga, tubuh penuh luka, pedang besar yang bisa membunuh dengan mudah, tidak heran kehadiran Pyramid Head memang sangat mengancam untuk game Silent Hill.

Saat kalian bertemu dengan karakter menyeramkan ini, disarankan untuk segera lari dan mencari jalan keluar!

Itulah 7 Karakter Paling Menyeramkan di Game Horor. Menurut kamu karakter mana pada daftar di atas yang paling menyeramkan? Atau kamu ingin menambahkan karakter menyeramkan lainnya dalam industri game? Tinggalkan di kolom komentar ya!

  • Tags
  • Game Horror
  • Karakter Game Horror
  • Karakter Paling Seram
Facebook Twitter Google+ LinkedIn WhatsApp Telegram E-mail
Previous article 5 Game Android LEGO Offline Terbaik 2020
Next article 5 Game Android Online Terbaik Agustus 2019
Author

Author

Related Posts
10 Teori Game yang Paling Menyeramkan dari Fans

10 Teori Game yang Paling Menyeramkan dari Fans

24 March, 2024
10 Game Paling Kontroversial yang Ternyata Sukses di Pasaran

10 Game Paling Kontroversial yang Ternyata Sukses di Pasaran

25 February, 2024
Cloud Gaming di Android: Sebuah Alternatif Ambisius yang Kurang Sempurna

Cloud Gaming di Android: Sebuah Alternatif Ambisius yang Kurang Sempurna

29 September, 2023
Facebook Comments
Popular Article
10 Game Offline Terbaik Android 2020
Mobile

10 Game Offline Terbaik Android 2020

8 Nov, 2020465204
15 Game Android Open World Offline Terbaik 2020
Mobile

15 Game Android Open World Offline Terbaik 2020

30 Jun, 2019146126
10 Game Android Simulasi Kehidupan Terbaik 2020
Mobile

10 Game Android Simulasi Kehidupan Terbaik 2020

30 Jan, 2020145280
10 Game Offline Terbaik Mei 2021 Android
Mobile

10 Game Offline Terbaik Mei 2021 Android

10 May, 2021121191
5 Game Android One Piece Terbaik 2020
Mobile

5 Game Android One Piece Terbaik 2020

4 Jul, 2019112403
25 Game Android Offline 100MB Terbaik 2020
Mobile

25 Game Android Offline 100MB Terbaik 2020

16 May, 2020110196
7 Game Spiderman Offline Terbaik Android 2021
Mobile

7 Game Spiderman Offline Terbaik Android 2021

19 Feb, 2021107632
15 Game Horror Offline Terbaik Android 2020
Mobile

15 Game Horror Offline Terbaik Android 2020

20 May, 2020103904
15 Game Offline High Graphic Ringan Android Terbaik 2020 100MB
Mobile

15 Game Offline High Graphic Ringan Android Terbaik 2020 100MB

2 Nov, 2019103318
10 Game Android Offline Terbaik Yang Tidak Ada Di Play Store
Mobile

10 Game Android Offline Terbaik Yang Tidak Ada Di Play Store

25 Oct, 2019101142
Popular Game
7.3
FIGHTING EX LAYER -α Android

FIGHTING EX LAYER -α Android

14 Apr, 2019 58255
Youtubers Life - Gaming Channel

Youtubers Life - Gaming Channel

25 Mar, 201953036
The Amazing Spiderman 2

The Amazing Spiderman 2

8 Apr, 201952554
Rush Rally 3

Rush Rally 3

14 Apr, 201944575
Toy Story 3 PSP

Toy Story 3 PSP

25 Feb, 201939628

Notice: Undefined index: title in /home/u725325822/domains/efekrevisi.com/public_html/wp-content/themes/newsgamer/framework/class-widgets.php on line 1759
  • Rekomendasi Game
  • Rekomendasi Game Android
  • Game Android Offline
  • Game Android Terbaru
  • Game Offline
  • Rekomendasi Game PC
  • Action
  • Game Simulasi
  • Game Racing
  • Game Android Online
About Us
Efek Revisi adalah sebuah Media yang membahas mengenai game dan teknologi. Kami menyuguhkan konten-konten yang menarik, unik, dan juga dapat menambah wawasan seputar game dan teknologi.
Bantuan atau Kerjasama?

Kirim email ke alamat info@efekrevisi.com

Follow us Social
© Efek Revisi 2019. All rights reserved.
Produced by Efek Revisi